Waktu Saat Ini
Laporan Pendahuluan QBasic
For .. next
Mengulangi suatu perintah / instruksi dalam jumlah yang telah ditentukan, serta besar kenaikannya.
STATEMEN PERULANGAN
Do while … loop
Mengulangi perintah selama suatu kondisi memenuhi syarat (true) dan berhenti bila tidak lagi memenuh syarat (false)
Do until … loop
mengulangi instruksi selama kondisi tidak memenuhi syarat (false) dan berhenti bila kondisi memenuhi syarat (true)
While … wend
sama dengan do while … loop tetapi bentuk penulisannya hanya satu dan tidak memiliki perintah exit untuk menghentikan proses yang berulang sebelum berakhir
Contoh Program yang menggunakan Statetment For..Next
CLS
FOR I = 1 TO 5
PRINT “KOMPUTER”
NEXT I
END
OUTPUT :
KOMPUTER
KOMPUTER
KOMPUTER
KOMPUTER
KOMPUTER
Contoh program yang menggunakan statment while..wend :
CLS
HITUNG = 0
WHILE HITUNG < 7
PRINT HITUNG
HITUNG = HITUNG + 1
WEND
PRINT “PROSES PENGULANGAN SELESAI”
PRINT “KARENA NILAI VARIABEL HITUNG = “; HITUNG
END
OUTPUT :
0
1
2
3
4
5
6
PROSES PENGULANGAN SELESAI
KARENA NILAI VARIABEL HITUNG = 7
Contoh program yang menggunakan statement do,,loop :
JUMLAH = 0
CLS
DO
JUMLAH = JUMLAH + 1
PRINT “********************”
LOOP UNTIL JUMLAH = 5
END
• Proses pengulangan akan berakhir jika nilai pada variabel JUMLAH = 5
21.21
|
Label:
Praktikum
|
Label
- Bahasa Indonesia (12)
- Game (3)
- Ilmu Budaya Dasar (12)
- Music (2)
- Pengantar Telematika (2)
- Pengetahuan Tek.Sistem Informasi (1)
- Praktikum (7)
- Sekedar Pengetahuan (7)
- Tentang Blog (9)
- Tentang Handphone (3)
- Tentang Komputer (14)
- Tentang Teknologi (2)
- Teori Organisasi Umum (18)
- Testing dan Implementasi (1)
- Trick Blooger (9)
- Trick Magic (1)
- Tugas 1KA20 (1)
Mengenai Saya
Pengikut
Arsip Blog
-
▼
2009
(34)
-
▼
Oktober
(26)
- Cara Membuat Link Download
- Membuat Judul Blog Bergerak
- Laporan Pendahuluan QBasic
- Pengertian QBASIC
- Struktur Pengendali Pengulangan
- Windows 7 build 7600 sudah masuk dalam status RTM ...
- Liverpool VS MU 2-0
- Pengertian CMOS
- Cara Mempromosikan Blog Anda
- Apa itu Blog ....?
- Trick Sulap Hipnotis
- Cara Posting artikel
- Cara Menampilkan Mesin Pencari Google pada Blog
- Apa Yang harus di Tulis Dalam Membuat Blog ?
- Cara Agar Blog Kita Mudah Terindex di Mesin Pencar...
- Menampilkan Message Board
- Memperindah Blog di Blooger
- Cara Mengganti Tempelate
- Cara Memmbuat Blog
- Perbedaan DDR1 dan DDR2
- Perhitungan IP
- Perawatan Notebook
- Apa Itu CMOS
- Cara Membackup Tempelate Blooger
- Cara Membuat Read More
- Cara Mengganti Wallpaper
-
▼
Oktober
(26)
0 komentar:
Posting Komentar